Rabu, 18 Mei 2016

Macam Macam Port Komputer Beserta Fungsinya

Macam-macam Port Komputer beserta Fungsinya

Macam-macam port komputer
Macam-macam port komputer beserta Fungsinya
Dalam sebuah unit komputer pasti terdapat komponen-komponennya (peripheral utama), komponen-komponen komputer  tersebut memiliki sebuah port yang saling terhubung satu sama lain. Yang kemudian membentuk sebuah unit komputer. tetapi fungsi port tidak hanya untuk komponen-komponen komputer. tetapi untuk perangkat pendukung (peripheral pendukung)

Tanpa adanya port-port tersebut maka perangkat perpheral tersebut tidak bisa saling terhubung. bentuk port yang berada dalam komputer berbeda-beda agar mengetahui dimana tempat port itu ditancapi sebuah perangkat perpheral . tetapi seiring perkembangan jaman penggunaan segala perangkat peripheral ditancapkan di port yang sama.

Sebagai contoh: dulu perangkat printer ditancapkan di port paralel, tetapi seiring kemajuan jaman printer dapat ditancapkan di port USB, dan mouse yang dulu harus ditancapkan di port PS/2, sekarang juga bisa ditancapkan di port USB.

Macam-macam Port pada Komputer

1. USB Port
USB Port
USB Port
Port USB (Universal Serial Bus) merupakan port yang sering digunakan untuk menancapkan perangkat Pheripheral pada jaman sekarang.seperti: Keyboard, Mouse, Scanner, Printer, flashdisk, dan lain lain ke komputer kita
2. PS/2 Port
PS/2 Port
PS/2 Port
PS/2 Port digunakan untuk menancapkan mouse (pada warna hijau), dan Keyboard (pada warna ungu). Tetapi seiring perkembangan jaman ada mouse dan keyboard dapat ditancapkan pada port USB. sehingga penggunaan PS/2 Port mengalami penurunan pada penggunanya.
3. Port Network (RJ-45) / Lan Port
Lan Port
Lan Port
Pada umumnya Port network / lan port digunakan untuk menyambungkan komputer agar bisa terkoneksi dengan internet. Tetapi port ini juga bisa digunakan untuk menghubungkan komputer satu dengan komputer yang lainnya.
4. Audio Port
Audio Port
Audio Port
Jika anda memiliki peralatan audio seperti Speaker, Earphone, Headphone, Headset, Micophone, TV Tunner ,dan lain-lain. Anda bisa menancapkan peralata audio tersebut pada Audio port. Supaya kegiatan bermusik anda bisa lebih mantap.
5.  Firewire Port
Firewire Port
Firewire Port
Firewire port biasanya digunakan oleh seseorang untuk mentransfer video dari Handy Cam. Firewire port memiliki kemampuan untuk berinteraksi dengan sejumlah perangkat yang berbeda dengan kecepatan transfer hingga 400mbps.
 6.  VGA Port
VGA Port
VGA Port
VGA Port digunakan untuk menghubungkan CPU dengan monitor, Tanpa adanya port ini maka monitor tidak bisa menampilkan data didalam CPU. Selain itu port ini juga biasa digunakan untuk menghubungkan Laptop atau netbook dengan proyektor, yang biasanya digunakan untuk menampilkan hasil presentasi dan untuk menonton film.
7. Power Supply Port
Power Supply Port
Power Supply Port

Power Supply port digunakan untuk menghubungkan aliran listrik dengan CPU. tanpa port ini aliran listrik tidak bisa masuk kedalam CPU, yang menyebabkan Komputer tidak bisa menyala.
 8. Parallel Port
Parallel port
Parallel port
Parallel port biasanya digunakan untuk menghubungkan komputer dengan perangkat peripheral yang memiliki kabel untuk parallel port. Contoh peripheral yang menggunakan peripheral port adalah : Printer model lama, Disk drive, dan beberapa jenis scanner.
9. Serial Port
Serial Port
Serial Port
berfungsi untuk mentransmisikan satu bit informasi pada satu satuan waktu. Dalam serial port, pengiriman informasi tidak memungkinkan untuk melakukan secara banyak sekalius.
10. Modem Line Telepon Port
Modem Line Telepon Port
Modem Line Telepon Port


 Jika anda memasang langganan telepon, anda dapat memasang kabel teleponnya ke port ini, supaya anda dapat terhubung ke jaringan internet menggunakan menggunakan modem dial up

sumber: https://tips-angga.blogspot.co.id 

Related Articles

0 komentar:

Posting Komentar